Selasa, 10 Juni 2008

MEMBUAT AUTORUN ANTI VIRUS PADA FLASH DISK

Liat judulnya sih mungkin temen temen sudah bisa menebak ^_^. Heehehe benar disini kita akan membuat suatu script yang akan mengaktifkan anti virus yang ada didalam flash disk kita.
Yang perlu kita siapkan adalah NOTEPAD buat ngetik scriptnya, dan juga anti virus donk. Anti virus disini harus berukuran kecil dan juga bersifat portable. Kalo saya sarankan sih PCMAV



Atau ANSAV juga boleh




Kalo sudah buka notepad trus ketik aja:
[Autorun]
open=namaantivirus.exe
shellexecute=namaantivirus.exe
shell\Mas_flashdisknya_scanya ^_^\command=namaantivirus.exe
shell= Mas_flashdisknya_scanya ^_^

Ini contoh yang saya ketik di notepad

Kalo sudah selesai script yang kita ketik, kita save dengan nama autoturn.inf di falshdisk kita.
Selanjutnya tinggal kita copy aja anti virus yang mau kita masukin ke flash disk. “Tapi dengan catatan anti virusnya yang kita simpan di dalam flash disk, bukan di dalam folder”




Selesai deh. Kalau mau scan virus tinggal double klik aja di flash disk. Nanti anti virus yang kita buat scriptnya akan muncul otomatis. Nah kalo kita klik kanan di drive flashdisk maka akan ada kata di atas autoplay.
Mas_flashdisknya_scanya ^_^
Hampir lupa kalau kita mau buka flashdisknya tanpa membuat anti virus berjalan tinggal klik kanan saja terus pilih open.
Selamat Mencoba

Selasa, 03 Juni 2008

Tips Hp Symbian


Nah tips dibawah ini buat temen temen yang punya hpnya yang ada symbian. Maybe bisa dicoba ^_^
 Kamu bisa memperbaiki app close main error !..Dengan cara
(1) buka filemanager atau file explorer
(2) masuk ke C:/system/bootdata & terus hapus 'FirstBoot.dat'
(3) matikan hpnya & cabut MMC
(4) hidupkan hp isi tgl dan jam
(5) tunggu sampai slesai loading terus matikan lagi hp
(6) masukan kembali MMC dan hidupkan lagi hpnya.

Lupa MMC password coba ini:
(1) buka file explorer. (SeleQ, FExplore, AppMan)
(2) cari file di folder C: /system/'MMC STORE'
(3) kalo udah ketemu kirim ke PC km
(4) di PC, buka filenya dgn Notepad,
(5) disitulah password kamu

Cara melakukan hard reset
(1) dari posisi standby ketik *#7370# klick "ok" lalu masukan security code (kalo belum di rubah kode standarnya 12345) klick "yes"
(2) cara kedua dari posisi off tekan tombol "call" "bintang*" "angka 3" secara bersamaan sambil dihidupkan..tekan terus sampe muncul tulisan "FORMATING"..Udh gtu az

Cara melakukan copy & paste
Tekan dan tahan tombol pencil,. terus pilih text yg mau di copy menggunakan tombol navigasi..Geser ke kanan atw ke kiri
- Tombol kiri akan akan muncul tulisan 'Copy'. Tekan copy
- kamu bisa menggunakan paste dgn cara yg sama seperti diatas:
tekan dan tahan tombol pencil dan pilih 'Paste'. Atau,tekan pencil satu kali dan pilih 'Paste' udah gitu aja


Cara menghapus Operator Logo..
(1) buka fileman/seleQ: masuk folder C:\System\Apps\Phone\Oplogo
(2) hapus smua file yg ada di folder itu
(3) terus Restart hp km ..Udah gitu aja


Jika kamu tidak dapat menghapus file di inbox dgn cara biasa,ini yg bisa km lakukan;
(1) Buka FExplorer/seleQ.
(2) Masuk ke folder C:\system\Mail\ 00001001 _S bisa jga di forlder E:
(3) Disana km akan menemukan folder,dari 0 sampai 9 dan a sampai f. Lihat aja satu persatu km terus cari file yg ingin km hapus .
(4) Setelah menemukanya,km hapus aja.
(5) Keluar dari FExplorer/seleQ & buka inbox..Skrng coba hapus...Udah gtu az

Enjoy ^_^

Kode Rahasia HP Nokia


Nah temen temen yang suka utak atik Hp Nokia mungkin bisa mencoba kode kode dibawah ini. Mungkin berguna ^_^
*3370# Untuk mengaktifkan Full Rate Codec (EFR) - HP Nokia kamu akan memiliki kualitas suara yang maksimal tapi, waktu bicara akan berkurang sekitar 5%
#3370# Untuk mematikan Full Rate Codec (EFR)
*#4720# Mengaktifkan Half Rate Codec - Ponsel nokia kamu akan memiliki kualitas suara terendah, tetapi akan meningkatkan waktu bicara (Talk time) sekitar 30%
*#4720# Mematikan fungsi Half Rate Codec
*#0000# Menampilkan informasi firmware ponsel
*#9999# Menampilkan informasi firmware ponsel jika *#0000# ngga jalan
*#06# Untuk mengetahui International Mobile Equipment Identity (IMEI Number) kita
#pw+1234567890+1# Mengunci status provider. (gunakan tanda "*" untuk memisahkan antara "p,w" dan tanda "+" )
#pw+1234567890+2# Mengunci status Network. (gunakan tanda "*" untuk memisahkan antara "p,w" dan tanda "+" )
#pw+1234567890+3# Mengunci Status Country. (gunakan tanda "*" untuk memisahkan antara "p,w" dan tanda "+" )
#pw+1234567890+4# Mengunci status SIM Card. (gunakan tanda "*" untuk memisahkan antara "p,w" dan tanda "+" )
*#147# mengetahui siapa yang nelpon kamu terakhir kali (hanya untuk vodofone)
*#1471# panggilan terakhir (hanya nntuk vodofone)
*#21# Mengetahui kemana semua panggilan dialihkan
*#2640# Menampilkan security code yang sedang digunakan
*#30# untuk menampilkan private number (Biasanya IM3 neh)
*#43# untuk memeriksa status "Call Waiting" di ponsel kamu.
*#61# untuk memeriksa nomor panggilan yang "On No Reply"
*#62# untuk memeriksa nomor panggilan yang "Divert If Unreachable (no service)" dan mengetahui kemana dialihkannya
*#67# untuk memeriksa nomor panggilan yang "On Busy Calls" dan mengetahui kemana dialihkannya
*#67705646# untuk menghilangkan logo operator pada 3310 & 3330
*#73# Untuk menghapus timer ponsel dan score pada games ponsel
*#746025625# Menampilkan SIM Lock Status, kalo ponsel kamu mendukung fungsi power saving "SIM Clock Stop Allowed", itu berarti kamu bisa mendapatkan waktu terbaik untuk standby (Berapa lama kamu standby)
*#7760# kode produk
*#7780# mengembalikan settingan pabrik
*#8110# melihat versi untuk nokia 8110
*#92702689# menampilkan - 1.Serial Number, 2.Date Made, 3.Purchase Date, 4.Date of last repair (0000 untuk no repair), 5.Transfer User Data. Untuk keluar dari mode ini, kamu perlu me-restart HP kamu
*#94870345123456789# mematikan fungsi PWM-Mem
**21*nomorhp# menghidupkan "All Calls" dan mengalikan ke nomer yang tertulis
**61*nomorhp# menghidupkan "No Reply" dan mengalikan ke nomer yang tertulis
**67*nomorhp# menghidupkan "On Busy" dan mengalikan ke nomer yang tertulis
12345 ini security code bawaan nokia (Standard)

Mencegah Penularan Virus Via FlasDisk


Dengan penggunaan flashdisk yang sudah umum dimana-mana, menjadi salah satu sebab menjamurnya virus, terutama virus lokal.Sampai saat ini, sering sekali kita lihat hampir setiap komputer/laptop teman-teman di kampus terkena virus, yang terkadang mereka tidak menyadari. Selain Antivirus yang seharusnya senantiasa diupdate minimal seminggu sekali, sebenarnya ada tips sederhana yang sangat bermanfaat untuk mencegah menularnya virus dari media seperti flashdisk tanpa kita sadari. Berikut langkah-langkahnya:  

1. Buka Registry Editor, dengan cara klik Start Menu > Run dan ketik regedit dan klik OK
2.CariLokasi: KEY_CURRENT_USER\Software\micrsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer
3. Buat key baru ( Klik kanan > New > DWORD Value ) beri nama : NoDriveAutoRun
4. Double klik untuk mengisi nilai ( data ). Pilih Base : Decimal dan isikan Value data dengan nilai 67108863
5. Jika diperlukan, dapat juga menambahkan nilai yang sama di
HKEY_LOCAL_MACHINE\Software\micr*soft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer
6. Restart Komputer

Dengan penambahan setting ini, maka ketika kita memasang flashdisk, windows tidak akan otomatis menjalankan program autorun yang ada di flashdisk.
Selamat mencoba ^_^. Just Enjoy